PERTEMUAN RUTIN PKK DESA SUMBERAGUNG

Administrator 23 November 2020 10:21:55 WIB

Pertemuan rutin PKK Desa Sumberagung yang dilaksanakan pada hari Jumat, 20 November 2020 pukul 15.00 wib di Aula Kantor Lurah Desa Sumberagung dihadiri oleh seluruh pengurus dan anggota PKK Desa Sumberagung. Acara dibuka dengan pembacaan doa dan dilanjutkan dengan sambutan dari Ibu Ketua PKK Desa Sumberagung. Beliau menyampaikan rasa terimakasih kepada seluruh pengurus dan anggota PKK Desa yang telah berkenan hadir dalam petemuan tersebut.

Acara dilanjutkan dengan penyampaian materi dan informasi dari ketua-ketua Pokja PKK. Setelah itu, acara dilanjutkan dengan pembagian masker dan kantong sampah untuk pilah sampah dari Puskesmas Jetis 1 dengan program PEPES IKAN SEMUR yaitu Perempuan Peduli Sampah Lingkungan Sehat Hidup Makmur. Acara ditutup dengan tanya jawab dan doa bersama.

 

-red-

Komentar atas PERTEMUAN RUTIN PKK DESA SUMBERAGUNG

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

MEDIA KALURAHAN

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookYoutube

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License