BERITA

  • POSKO PBB TAHAP 2 HARI KETIGA

    06 Agustus 2024 14:41:38 WIB Admin2
    POSKO PBB TAHAP 2 HARI KETIGA
    Selasa, 06 Agustus 2024 masih dilanjutkan kegiatan posko PBB dengan mobil PBB dari BKAD Kabupaten Bantul. Posko PBB di hari ketiga ini telah dilaksanakan di tiga padukuhan yaitu  Padukuhan Manggung di Halaman Masjid Manggung, Padukuhan Pangkah di Rumah Dukuh Pangkah, dan terakhir di Padukuhan Bungas ..selengkapnya

  • SELALU HATI-HATI DAN WASPADA!!

    06 Agustus 2024 14:27:14 WIB komputer1
    SELALU HATI-HATI DAN WASPADA!!
    ..selengkapnya

  • SOSIALISASI KELOMPOK JAGA WARGA DI PADUKUHAN OLEH SATPOL PP KABUPATEN BANTUL HARI PERTAMA

    06 Agustus 2024 00:08:03 WIB Administrator
    SOSIALISASI KELOMPOK JAGA WARGA DI PADUKUHAN OLEH SATPOL PP KABUPATEN BANTUL HARI PERTAMA
    Senin sore (05/08/2024), Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Bantul melaksanakan kegiatan Sosialisasi dan Pembentukan Kelompok Jaga Warga di sejumlah padukuhan di wilayah Kalurahan Sumberagung. Sosialisasi ini bertujuan untuk menyampaikan Peraturan Gubernur (PERGUB) Provinsi Daerah Istimewa ..selengkapnya

  • BRIEFING SENIN PAGI 5 AGUSTUS 2024

    05 Agustus 2024 23:14:54 WIB Administrator
    BRIEFING SENIN PAGI 5 AGUSTUS 2024
    Senin pagi (05/08/2024) pukul 08.00 WIB di Aula Kantor Kalurahan Sumberagung dilaksanakan briefing rutin setiap hari senin yang dipimpin oleh Lurah Sumberagung dan diikuti semua pamong dan staf Pemerintah Kalurahan Sumberagung. Dalam briefing kali ini deibahas sekilas mengenai persiapan pengisian dukuh ..selengkapnya

  • PERTEMUAN RUTIN LINMAS SUMBERAGUNG BULAN AGUSTUS 2024

    05 Agustus 2024 23:02:26 WIB Administrator
    PERTEMUAN RUTIN LINMAS SUMBERAGUNG BULAN AGUSTUS 2024
    Minggu petang (04/08/2024) telah dilaksanakan pertemuan rutin linmas inti di Ruang Sayap Utara Kantor Kalurahan Sumberagung yang dihadiri oleh Jagabaya Sumberagung dan anggota Linmas inti Kalurahan Sumberagung. Bapak Edmudikto, ST selaku Jagabaya Sumberagung menyampaikan terkait persiapan untuk membantu ..selengkapnya

  • PLENO TERBUKA REKAPITULASI DPHP DI SUMBERAGUNG BERJALAN LANCAR DAN SUKSES

    05 Agustus 2024 22:47:22 WIB Administrator
    PLENO TERBUKA REKAPITULASI DPHP DI SUMBERAGUNG BERJALAN LANCAR DAN SUKSES
    Sabtu malam (03/08/2024) Panitia Pemungutan Suara (PPS) Sumberagung melaksanakan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemutakhiran ( DPHP ) di Aula Kalurahan Sumberagung. Kegiatan ini dilaksankan sebagai salah satu tahapan dari proses Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Bantul Tahun 2024. ..selengkapnya

  • GIAT RUTIN KWT NGUDI LESTARI BUNGAS

    05 Agustus 2024 22:07:17 WIB Administrator
    GIAT RUTIN KWT NGUDI LESTARI BUNGAS
    Sabtu pagi (03/08/2024) Kelompok Wanita Tani (KWT) Ngudi Lestari Bungas melakukan giat rutin di lahan KWT. Dalam kegiatan tersebut dilakukan pemupukan dan pengairan tanaman pepaya dengan jenis Calofornia. Selain melakukan perawatan tanaman pepaya, KWT Ngudi Lestari Bungas memanen tanaman serai. Setelah ..selengkapnya

  • POSKO PBB TAHAP 2 HARI KEDUA

    05 Agustus 2024 15:26:51 WIB Admin2
    POSKO PBB TAHAP 2 HARI KEDUA
    Senin, 05 Agustus 2024 merupakan hari kedua pelaksanaan Posko PBB Tahap 2 di tahun 2024 ini. Hari keda ini dilaksanakan di tiga padukuhan seperti di hari pertama. Sesuai jadwal di jam pertama posko dilaksanakan di Padukuhan Barongan yang mengambil tempat di Halaman Masjid Padukuhan Barongan. Posko yang ..selengkapnya

MEDIA KALURAHAN

Instagram Facebook YouTube

Komentar Terkini

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung